Keduanya pun mendapati luka - luka. Kepala keduanya berdarah dan mengalami lebam - lebam di areal wajah dan lainnya.
Ada pun keduanya sempat melakukan perlawanan. Walhasil ada satu tas pelaku yang terjatuh dan berisi identitas.
Baca Juga:
Ratusan Pelajar di Jakarta Barat Dibekali Pemahaman dan Kesadaran Tentang Bahaya Tawuran
Berangkat dari kejadian itu, ia pun melapor ke Polsek Medan Kota dengan nomor : STTLP/B/210/IV/2022/SPKT/SEK.M.Kota/Polrestabes Medan/Polda Sumut pada 16 April 2022.
Perkara yang dilaporkan dugaan tindak pidana penganiayaan dilakukan secara bersama - sama.
Di lain pihak Kanit Reskrim Polsek Medan Kota Iptu Rambe juga membenarkan bahwa Lukman telah membuat laporan.
Baca Juga:
Polrestabes Medan Berhasil Tangkap 10 Anggota Geng Motor yang Bikin Onar di Medan
"Iya benar. Sampai saat ini masih diproses. Terkait dengan barang bukti itu juga kami dalami apakah benar dari salah satu pelaku," tutupnya. [jat]